Postingan

Menampilkan postingan dari Mei, 2022

Hadits Ketiga Puluh Dua : Teman yang Baik dan Teman yang Buruk

Gambar
Hadits Ketiga Puluh Dua Teman yang Baik dan Teman yang Buruk عَنْ أَبِي مُوْسَى اْلأَشْعَرِى رَضِيَ اللهُ عَنْهُ عَنِ النَّبِيِّ قَالَ: إِنَّمَا مَثَلُ الْجَلِيْسِ الصَّالِحِ وَالْجَلِيْسِ السُّوْءِ كَحَامِلِ الْمِسْكِ وَنَافِخِ الْكِيْرِ, فَحَامِلُ الْمِسْكِ إِمَّا أَنْ يُحْذِيَكَ وَإِمَّا أَنْ تَبْتَاعَ مِنْهُ وَإِمَّا أَنْ تَجِدَ مِنْهُ رِيْحًا طَيِّبَةً. وَنَافِخُ الْكِيْرِ إِمَّا أَنْ يُحْرِقَ ثِيَابَكَ وَإِمَّا أَنْ تَجِدَ رِيْحًا خَبِيْثَةً Diriwayatkan dari Abi Musa al Asy’ari dari Rasulullah ﷺ , beliau bersabda : “Sesungguhnya perumpamaan teman yang baik dan teman yang buruk seperti penjual minyak wangi dan pande besi. Penjual minyak wangi ada kalanya memberikan sedikit minyak wanginya kepadamu, atau bisa jadi kamu membeli minyak wangi darinya, atau (paling tidak) kamu mencium harum wangi darinya. Sedangkan seorang pande besi ada kalanya ia bisa membuat bajumu terbakar atau kamu mendapatkan bau tidak sedap darinya” (HR. Bukhari 2101) ***** MAKNA HADITS Al Jalis artinya teman...